Selasa, Oktober 11, 2016

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2



Seperti yang sudah mimin janjikan, posting ini adalah kelanjutan dari Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 1. So, sudah siapkan? Waktunya bagian instalasi, here we go ...

1. Jangan lupa klik start dulu pada jendela Proxmox yang sudah kita buat di VirtualBox sebelumnya. Nah, berikut tampilan awal instalasi Proxmox, kita pilih Install Proxmox VE, kemudian tekan Enter.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

Ohiya, sampai lupa nih, sebelumnya sudah tau cara sharing koneksi wifi ke VirtualBox Host-Only Network belum? Klo belum ini Tutorialnya >> Share Koneksi Internet ke VirtualBox Host-Only Network.

2. Muncul Jendela GNU AFFERO GENERAL PUBLIC LICENSE,  klik I agree.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

3. Pada jendela Proxmox Virtualization Environment, pilih hard disk (default VBOX HARD DISK), lalu klik Next.
4. Location and Time Zone Selection pilih Indonesia, lalu klik Next.
5. Pada jendela Administration Password and E-Mail Address, isi dan repeat password, dan isi alamat email temen-temen, terus klik Next.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

6. Pada Network Configuration, atur Hostname, IP Address, Netmask, dan Gateway. Lalu klik Next.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

7. Tunggu sampai proses instalasi selesai.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

8. Taaraaaa, akhirnya selesai juga instalasi proxmox nya,

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

9. Reboot, dan pilih boot virtualbox ke hard disk menggunakan tombol f12. Lalu login menggunakan user Root dan password yang telah kita buat tadi.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

10. Yang terakhir, kita akan membuka Proxmox yang telah kita install lewat browser, ingat-ingat ip kita yang telah dibuat, kunjungi laman >> https://ipproxmox:8006

Eitttss, apabila muncul tampilan Privacy error, tetap tenang jangan gelisah

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

pilih ADVANCED, trus pilih proceed ...

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2


Selesai, akhirnya masuk juga ke web control Proxmox, untuk login dan pengaturan Proxmox lainnya akan dibahas dipostingan berikutnya, sampai jumpa temen-temen.

Instalasi Proxmox VE 4.3 Secara Virtual Di Oracle VM VirtualBox Part 2

"Bagilah ilmu yang kau punya, walau satu ayat"


EmoticonEmoticon